Deskripsi
Hai Sobat Jm, belakangan virus HMPV lagi rame banget dibicarakan! Tapi, sebenarnya apa sih HMPV itu? Yuk, simak penjelasannya! 👇 🤧 Gejala HMPV mirip flu biasa, seperti batuk, demam, hidung tersumbat, dan nyeri tubuh Yang membedakan, gejala HMPV bisa lebih berat pada orang dengan sistem imun lemah, lansia, dan anak kecil Jadi. harus tetap waspada ya Sobat Jm 😊